TIPS DAN INFORMASI KESEHATAN
TIPS DAN INFORMASI KESEHATAN MAMA PINTAR

Bawang Lanang + Madu Arab Al Shifa 250 gr - Meningkatkan Kekuatan dan Stamina Pada Pria

· · 0 comments

Bawang lanang adalah bawang putih siung tunggal, berbeda dengan bawang putih bersiung banyak apalagi bawang merah. Pertama kali beliau  mengkonsumsi Bawang lanang, badan terasa panas. Bahkan pernah saking semangatnya ingin bugar, menjalang tidur malam, dikonsumsi 5 siung bawang. Dan bisa ditebak, semalam beliau tidak bisa tidur, merasa panas dan badan bugar terjaga sepanjang malam. Padahal, seharusnya sehari cukup mengkonsumsi satu siung sebelum tidur.

Karena tertarik, sayapun akhirnya mencoba membuat jamu cem-ceman bawang lanang. Bahannya saya belanja sendiri ke pasar

Sepertinya penjualnya sudah memahami kalo nantinya bawang itu saya gunakan untuk kesehatan. Bahkan beliau menceritakan kalo suaminya juga pernah mengalami stroke yang membuat tubuhnya lumpuh. Dan alhamdulillah dengan telaten mengkonsumsi bawang lanang, akhirnya suaminya bisa beraktivitas kembali.

Sebagaimana yang dijelaskan teman saya, bahan yang digunakan adala Bawang lanang atau bawang putih bersiung tunggal  dan Madu Arab Al Shifa 250 gr

Madu Arab Al Shifa 250 gr
Bawang Lanang + Madu Arab Al Shifa 250 gr - Meningkatkan Kekuatan dan Stamina Pada Pria
Madu Arab Al Shifa 250 gr


Madu Alshifa 250 gr, Madu Arab Al Shifa 250 gr


Harga:     Rp70,000.00
Tersedia:     Persediaan
Model:     Produk 7
Pabrikan Pembuat:     PT. Safarindo
Persentase rata rata:     Tidak di rating

NB. : Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Deskripsi Produk

MADU Arab sangat terkenal, dan dikategorikan madu dengan kualitas nomer 1 yang beredar di Indonesia, madu ini terkenal karena mempunyai khasiat yang luar biasa.

Khasiat ini diperoleh dikarenakan beberapa sebab. antara lain:
  1. Karena kandungan air Madu Arab jauh lebih rendah dibanding madu Indonesia.
  2. Juga karena faktor makanan lebahnya, yaitu Bunga Pohon Kurma dan Bunga Pohon Shidr. Kurma terkenal sebagai makanan yang multivitamin, sedang Bunga Pohon SHIDR (sejenis Bidara) terkenal karena banyak memiliki khasiat penyembuh.
  3. Proses pembuatan yang hati-hati, hingga bebas dari proses fermentasi dan hal-hal lain yang bisa merusak manfaat madu itu.


Cara Membuat :
  • Bawang lanang dikupas kulit terluarnya,
  • Kemudian dicuci secukupnya
  • Siapkan botol ato toples yang di dalamnya sudah kita masukan Madu Arab Al Shifa 250 gr
  • Biarkan minimal 2 minggu. Semakin lama semakin baik karena rasa "getas" bawangnya menjadi hilang
Ketika beliau saya tanya kenapa kok menggunakan madu, alasannya selain itu khasiat madu sudah tidak diragukan lagi untuk stamina dan kesehatan, adalah madu dapat menghilangkan bau dan rasa khas bawang, semakin lama direndam maka rasa yang didapat akan jauh berbeda dengan yang masih segar. Bahkan seperti makan kacang, jelasnya. Namun demikian masih saja ada 'taste' bawang yang dihasilkan.

Kita muslim pasti  tahu bahwa sebaiknya makan bawang tidak dilakukan ketika hendak ke Masjid ato akan menjalankan shalat. Kita harus bisa mengatur kapan sebaiknya makan bawang ini agar bau yang dihasilkan tidak menimbulkan gangguan ke orang lain.
Baginda Rasululloh SAW bersabda,

    “Barangsiapa makan bawang putih atau bawang merah, maka janganlah ia mendekati masjid kami dan hendaklah ia shalat di rumahnya, karena sesungguhnya para malaikat itu juga terganggu dengan apa-apa yang mengganggu manusia” [Al-Bukhari, kitab Adzan 854, Muslim, kitab Al-Masajid 564]  

Kalo pingin jelas tentang bawang, silahkan gugling, banyak kok artikel yang nulis tentang khasiat bawang putih tunggal. Dan kebetulan saya nemu link yang khusus ngomongin bawang di sini, www.garlic-central[dot]com, biasalah karena saya ndak bisa bahasa inggris, ya sudah saya ndak baca. Namun dari beberapa artikel yang ada, kalo saya simpulkan adalah:
  • Bawang putih tunggal mengandung minyak atsiri, yang bermanfaat sebagai antisptik dan antibakteri
  • Bawang putih tunggal mengandung Allicin, yang sangat penting sebagai anti kolesterol
  • Juga terdapat saltivine, yang bergunaka untuk regenerasi sel

Pantas saja teman saya tempo hari bercerita,
"saya dulu terbiasa mengkonsumsi makanan dan munuman suplemen termasuk aneka jenis jamu untuk menambah stamina" Dan di sela-sela obrolan, beliau berbisik

"sekarang yang menyiapkan semua bahan, proses pembuatan dan semuanya adalah istri saya. Padahal awalnya semua saya kerjaklan sendiri"

"kenapa demikian pak ?" saya cukup serius menunggu jawabannya

"istri saya sudah merasakan efeknya" beliau bekelakar dengan wajah sumringah.
... cleguk ....

Bagaimana dengan saya ?, kita tunggu 2 minggu lagi setelah ramuan saya siap diminum. dan apakah saya bisa berkelakar sumringah atau tidak.
bawang putih dipercaya dapat membantu meningkatkan kekuatan dan stamina pada pria. Hasil penelitian terhadap bawang putih yang populer karena khasiatnya yang beragam, menunjukan bahwa makan bawang putih dalam jangka waktu tertentu dapat meningkat jumlah sperma dan mengaktifkan hormon pria. Selain itu, manfaatnya menurunkan kadar kolesterol tentu saja perlu diperhitungkan dalam kaitannya dengan bercinta. Karena semakin bersih pembuluh arteri dari sumbatan kolestrol, maka semakin lancar sirkulasi darah. Didaerah organ reproduksi, aliran darah yang lancar menghasilkan ereksi pada pria dan lubrikasi vagina pada wanit

0 comments:

Posting Komentar